Ajinomoto merupakan suatu brand alias merek dari msg ( monosodium glutamat ) ajinomoto biasanya dipakai sebagai bumbu penyedap masakan ternyata juga bisa digunakan untuk tanaman, tebu merupakan bahan dasar pembuatan ajinomoto karena mengandung zat gula dengan berbagai proses fermentasi.
Ada beberapa manfaat msg ini untuk tanaman
1. Menyuburkan tanaman
Dengan menyiram tanaman menggunakan larutan ajinomoto tanaman akan lebih hijau, daun lebih lebat dan tanaman jauh lebih sehat.
2. Mempercepat pertumbuhan tanaman
Memenuhi kebutuhan nutrisi tanaman serta menghindari tanaman dari pupuk kimia yang berbahaya tanaman menjadi lebih sehat dan tidak mudah mati serta meningkatkan kadar air saat musim panas.
Kemudian garam, garam adalah senyawa peha netral yang terdiri dari atom dan nacl, semua mahluk hidup membutuhkan garam, seperti pepatah, hidup tanpa cinta bagaikan masakan tanpa garam, selain untuk puisi cinta dan masakan garam juga bermanfaat bagi tanaman, dari pusat penelitian kopi dan kakao di Jember, garam dapat menggantikan pupuk kcl dalam dosis tertentu.
Air laut sebagai pupuk organik cair di dasar laut sendiri banyak tumbuhan tumbuh dengan subur artinya larutan garam tidaklah berbahaya bagi tanaman, petani jeruk di kalimantan barat yang merasa tanaman jeruk yang ditanam di dekat pantai ternyata menghasilkan buah lebih banyak dan rasa buah yang lebih manis, salah seorang staf pengajar fpb melakukan uji coba pemupukan garam pada melon dan ternyata menunjukkan korelasi positif dengan tingkat kemanisan pada buah melon tersebut, sekolompok petani di jawa barat memanfaatkan garam sebagai pupuk makro namun masalahnya garam harus diimpor sehingga di beberapa daerah pertanian petani mulai membakar gudang garam, bisa disimpulkan penggunaan msg ajinomoto tidak di anjurkan pada tanaman melainkan sebagai pengetahuan untuk penelitian selanjutnya, berbeda dengan garam yang jelas bermanfaat bagi semua makhluk hidup dan tanaman.